Atlantis

Atlantis

Senin, 22 Oktober 2012

ATLANTIS



Awalnya, nama Atlantis terinspirasi dari film perahu kertas. Karena, kemanapun perahu kertas itu berlayar, sejauh apapun dia pergi, tetapi ia pasti sampai pada tujuannya.
Atlantis adalah sebuah benua yang saat ini telah hilang, tetapi aku
dan sahabatku yakin bahwa sebelum ia lenyap pasti suasana disana sangatlah indah.
Seperti aku dan sahabatku, meskipun suatu saat aku dan sahabatku telah dihadang oleh jarak dan waktu, tetapi kita yakin bahwa kita berdua akan selamanya menjadi besties terindah yang pernah ada.
Lagu andalan kita adalah "Perahu Kertas" yang menjadi soundtrack film perahu kertas yang dinyanyikan oleh Maudy Ayunda. Mau tau lyric lagunya? Klik disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar